Info Barelang

KUMPULAN BERITA BP BATAM YANG DIHIMPUN OLEH BIRO HUMAS, PROMOSI, DAN PROTOKOL

Jumat, 27 April 2012

Verifikasi Lahan di Batam BPK Akan Tarik Kaveling Tak Dibangun


Berita Aktual Hal 7 (21-27 April 2012)

Badan Pengelolaan Kawasan Batam akan segera melakukan penarikan Kaveling yang tidak dibangun oleh Pemiliknya. BPK Batam telah mengalokasikan 48.000 lahan kaveling siap Bagun (KSB) di berbagai tempat di Kota Batam. BP Batam akan memverifikasi dan akan menarik kaveling-kaveling yang tidak dibangiin oleh pemiliknya.
Menurut Direktur Pelayanan Satu Pintu dan Humas BP Batam Dwi DJoko Wiwoho, BP Batam juga akan menertibkan sejumlah kaveling yang dimiliki oleh satu orang . Kalau ada satu orang memiliki lebih dari satu kaveling akan kami tarik, karena sesuai aturan adalah satu orang hanya boleh memiliki satu kavleing ujar Djoko kepada Media cetak (senin,9/4/12).


Menurut Djoko, lahan KSB yang berukuran 6x10 meter BP Batamtidak lagi mengeluarkan izin baru kepemilikan KSB. BP Batam akan memproses hokum dan membatalkan surat-surat yang tidak sah, katadia ada indikasi surat KSB yang dimiliki warga saat ini banyak yang palsu. Jika saat daftar ukang ada surat palsu akan akami batalkan dan lanjutkan ke proses hukum.
Untuk penertiban kepemilikan KBS ini sudah dimulai sejak Februari2012 hingga Agustus 2012 Nanti rurhrk verifikasi . Kami beri waktu hingga Bulan Agustus, dan bagi yang belum juga akan kami beri waktu toleransi Djoko berharap kepada warga agar segera mendaftarkan ulang kavelingnya langsung dan jangan menggunakan pihak ketiga atau calo.
Daftar Ulang dilakukan setiap hari kerja dikantor BP Batam JalanEngku Putri Batam Centre.
Pantauan Aktual di Kantor BP Batam Lantai Dasar, Jum’at 13/4/12 Masyarakat Batam begitu antusias untuk mengurus surat-surat kaveling dan juga pembayaran UWTO di loket yang sudah disiapkan oleh BP Batam , unhrk melayani masyarakat yang akan mengurus surat kaveling
dan berbagai dokumen lainnnya.
Ditambahkan Kasi Publikasi./Dokumentasi Topan, Jum’at 13/4/12, diruang kerjannya Tujuan dari BP Batam adalah untuk menertibkan lahan Kaveling yang ada dikota Batam ini, agar jangan disalah gunakan oleh orang – orang tertentu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar