Info Barelang

KUMPULAN BERITA BP BATAM YANG DIHIMPUN OLEH BIRO HUMAS, PROMOSI, DAN PROTOKOL

Senin, 31 Oktober 2016

BP Batam Ramaikan Wonderful Kepri Expo 2016

Senin, 31 Agustus 2016 (Sumber: Batam Pos)

batampos.co.id – Badan Pengusahaan (BP) Batam ikut serta dalam Wonderful Kepri Expo 2016. Kegiatan bertajuk “Amazing Kepri dan Marine Kepri” tersebut dilaksanakan dalam rangka Festival Bahari Kepri dan Sail Selat Karimata yang dipusatkan di Lapangan Dewa Ruci, Tanjungpinang, Rabu sore (26/10/2016).

Sambutan Singkat Kepala BP Batam Hatanto Reksodipoetro saat Membuka Acara. Ini yang Dikatakannya

Senin, 31 Oktober 2016 (Sumber: Tribun News)

 Sambutan Singkat Kepala BP Batam Hatanto Reksodipoetro saat Membuka Acara. Ini yang Dikatakannya


Kepala BP Batam Hatanto Reksodipoetro membuka secar resmi kegiatan Melangkah dan Gowes bersama Tribun Batam dalam rangka hari bakti BP Batam ke-45 di lapangan parkir Temenggung Abdul Jamal, Batam, Sabtu (29/10/2016).

BATAM.TRIBUNNEWS.COM, BATAM - Kepala BP Batam Hatanto Reksodipoetro membuka secar resmi kegiatan Melangkah dan Gowes bersama Tribun Batam dalam rangka hari bakti BP Batam ke-45 di lapangan parkir Temenggung Abdul Jamal, Batam, Sabtu (29/10/2016).

Selasa, 25 Oktober 2016

Lomba Lari 10 K BP Batam Dijuarai Asyik dari Unit PBK

Selasa, 25 Oktober 2016 (Sumber: Batam Today)











Wakil Kepala BP Batam, Agus Tjahajana Wirakusumah melepas Lomba 10 K. (Foto: Humas BP Batam)


BATAM, BP Batam - Badan Pengusahaan (BP) Batam menggelar lomba lari 10 K yang merupakan rangkaian Hari Bakti BP Batam ke-45. Lomba dibuka dan dilepas Wakil Kepala BP Batam Agus Tjahajana Wirakusumah, Minggu (23/10/2016), dengan garis start dan finish di halaman kantor BP Batam.

Jumat, 21 Oktober 2016

Rempang-Galang Jadi Offshore Banking, Ini Jawaban Kepala BP Batam

Jum'at, 21 Oktober 2016 (Sumber: Tribun Batam)

Rempang-Galang Jadi Offshore Banking, Ini Jawaban Kepala BP Batam
Suasana Seminar Nasional Pengembangan Batam sebagai Offshore Banking dan Tax Haven di Kantor BP Batam, Kamis (20/10/2016)

BATAM.TRIBUNNEWS.COM, BATAM-Posisi Batam yang strategis menjadikan kawasan Batam sebagai salah satu kawasan penting bagi Indonesia.

Drone di BP Batam Mampu Potret 2000 Hektare Lahan per Hari, Ini Asal Usul Drone-nya

Jum'at, 21 Oktober 2016 (Sumber : Tribun Batam)

Laporan Wartawan Tribun Batam Abd Rahman Mawazi

BATAM.TRIBUNNEWS.COM, BATAM - BP Batam mendapatkan bantuan drone untuk melakukan pemotretan lahan dari Kementrian Agraria dan Tata Ruang. Keberadaan drone tersebut untuk membantu mempercepat proses pemetaan lahan dari udara.

Terungkap, Versi BP Batam Warga Masih Berutang UWTO Rp 305 M ke Negara. Ini Penjelasannya

Jum'at, 21 Oktober 2016 (Sumber: Tribun Batam)

BATAM.TRIBUNNEWS.COM, BATAM-Masih ribut-ribut soal Peraturan Kepala BP Batam Nomor 19 tahun 2016 yang merupakan turunan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 148 tahun 2016 tentang tarif layanan lahan di BLU BP Batam, ternyata masyarakat Batam banyak yang berutang ke negara.

Dimana saat faktur UWTO dari Otorita Batam yang kini menjadi BP Batam, sudah jatuh tempo berlakunya, namun tak juga dibayarkan.

Pelabuhan Batam Harus Bisa Disandari Kapal Raksasa

Jum'at, 21 Oktober 2016 (Sumber : Batam Pos)

seminar 

batampos.co.id – Begawan ekonomi Indonesia Prof. Dorodjatun Kuntjoro-Jakti, PhD mengatakan bila Batam ingin maju dan menjadi salah satu hub pelayaran dunia harus membangun pelabuhan yang besar sekalian.

Mengapa?

Kamis, 20 Oktober 2016

Daftar Lengkap Tarif Baru UWTO (Bagian 2)

Kamis, 20 Oktober 2016 (Sumber: Batam Pos)

Sumber: BP Batam 
batampos.co.id – Badan Pengusahaan (BP) Batam resmi mengeluarkan tarif baru uang wajib tahunan otorita (UWTO) melalui Peraturan Kepala BP Batam Niomor 19 Tahun 2016.
Kepala BP Batam Hatanto Reksodipoetro mengklaim, tarif baru tersebut tidak akan memberatkan masyarakat dan pengusaha. Bahkan untuk beberapa sektor, tarifnya justru turun dari sebelumnya.
“Kebijakan tarif baru (UWTO) ini sangat berpihak kepada masyarakat berpenghasilan rendah,” kata Kepala BP Batam, Hatanto Reksodipoetro, Selasa (18/10/2016).

Pemberlakuan Tarif Baru Airport Tax Bandara Hang Nadim Ditunda

Kamis, 20 Okotber 2016 (Sumber: Batam Today)



General Manager Umum Bandara Internasional Hang Nadim Batam, Suwarso.


BATAMT, BP Batam - Pemberlakukan tarif baru airport tax Bandara Internasional Hang Nadim yang direncanakan naik pada pertengahan Oktober 2016 ini, terpaksa ditunda sementara waktu.

"Tunggu keputusan Kepala BP Batam dulu, baru diberlakukan kenaikan tarif baru," kata General Manager Umum Bandara Internasional Hang Nadim Batam, Suwarso, Rabu (19/10/2016).

Daftar Lengkap Tarif Baru UWTO (Bagian 1)

Kamis, 20 Oktober 2016 (Sumber: Batam Pos)

Sumber: BP Batam  

batampos.co.id – Badan Pengusahaan (BP) Batam resmi mengeluarkan tarif baru uang wajib tahunan otorita (UWTO) melalui Peraturan Kepala BP Batam Niomor 19 Tahun 2016.
Kepala BP Batam Hatanto Reksodipoetro mengklaim, tarif baru tersebut tidak akan memberatkan masyarakat dan pengusaha. Bahkan untuk beberapa sektor, tarifnya justru turun dari sebelumnya.

Rabu, 12 Oktober 2016

Ini Perbandingan Tarif UWTO Lama dan Baru di Batam

Rabu, 12 Oktober 2016 (Sumber: Batam News)

BATAMNEWS.CO.ID, Batam - Istilah UWTO (Uang Wajib Tahunan Otorita) belakangan jadi topik hangat di Batam. Hampir setiap lahan di Batam yang telah mendapat izin dibangun harus membayar UWTO. Setelah 30 tahun lebih, tarif UWTO tidak naik dan pada masa kepemimpinan Kepala BP Batam yang baru, tarif UWTO naik dengan angka yang cukup tinggi.

BP Batam: Waktu Penerapan Tarif Maksimun UWTO Belum Ditetapkan

Rabu, 12 Oktober 2016 (Sumber: Batam News)


Deputi 3 BP Batam, Eko Susanto Budianto (kiri) beberapa waktu lalu (Foto: Batamnews)

BATAMNEWS.CO.ID, Batam - BP Batam masih mematangkan soal penetapan tarif UWTO yang baru. Saat ini UWTO baru itubelum diberlakukan.

BP Batam masih membahas penetapan tarif UWTO berdasarkan regional dan peruntukan, berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 148/PMK.05/2016.

Senin, 10 Oktober 2016

BP Batam Tukar Pikiran dengan Singapura Soal Konsep Ideal Pembangunan Batam

Senin, 10 Oktober 2016 (Sumber: Batam Today)











Pertemuan BP Batam dengan URA yang berlangsung di The URA Center, Maxwell Road, Singapura, yang juga dihadiri the Housing & Development Board (HDB) dan the Singapore Land Authorithy (SLA).


BATAM, BP Batam - Dalam rangka mengembangkan konsep ideal untuk pembangunan Batam, dalam hal peruntukan lahan dan pengembangan industri sistem teknologi dan informasi, Badan Pengusahaan (BP) Batam yang bekerjasama dengan Singapore Economic Development Board (EDB), melakukan kunjunga

n ke Urban Redevelopment Authority (URA) pada Kamis (6/10/2016).

Jumat, 07 Oktober 2016

BP Batam Minta Data IPH yang Belum Diproses

Jum'at, 7 Oktober 2016 (Sumber: Batam Pos)

ilustrasi Foto: Rezza Herdiyanto/Batam Pos 
ilustrasi
Foto: Rezza Herdiyanto/Batam Pos



batampos.co.id – Badan Pengusahaan (BP) Batam meminta kepada para pengembang agar segera menyerahkan data 6.000 Izin Peralihan Hak (IPH) yang belum diproses.

BP Batam Publis Perizinan yang Rampung di Portal Batam Single Window


Jum'at, 7 Oktober 2016 (Sumber: Batam Pos)

Tampilan baru portal Batam Single Window (BSW). Foto: psc/batam,pos.co.id 
Tampilan baru portal Batam Single Window (BSW). Foto: psc/batam,pos.co.id


batampos.co.id – Badan Pengusahaan (BP) Batam akan mempublikasikan nama-nama pemohon yang perizinan lahannya sudah selesai di portal Batam Single Window (BSW), Kamis hari ini (6/10/2016).

Tertarik Layanan I23J, Peserta Diklat MA Kunjungi BP Batam

Jum'at, 7 Oktober 2016 (Sumber: Batam Pos)

Seorang warga negara asing sedang menunggu untuk  mengurus administrasi dikator Pelayanan Terpadu Satu Pintu BP Batam, Kamis (6/10/2016). Foto: Cecep Mulyana/Batam Pos 
Seorang warga negara asing sedang menunggu untuk mengurus administrasi dikator Pelayanan Terpadu Satu Pintu BP Batam, Kamis (6/10/2016). Foto: Cecep Mulyana/Batam Pos


batampos.co.id – Sebanyak 30 peserta Diklat Kepemimpinan Tingkat II Badan Litbang Diklat Hukum dan Peradilan Mahkamah Agung Republik Indonesia berkunjung ke BP Batam, Rabu (6/10/2016).

Peserta Diklat Kepemimpinan Mahkamah Agung RI Kunjungi BP Batam

Jum'at, 7 Oktober 2016 (Sumber : Batam Today)











Peserta Diklat Kepemimpinan Mahkamah Agung RI Kunjungi BP Batam. (Foto: Humas BP Batam)


BATAMTODAY.COM, Batam - Sebanyak 30 peserta Diklat Kepemimpinan tingkat II Badan Litbang Diklat Hukum dan Peradilan Mahkamah Agung Republik Indonesia kunjungi BP Batam pada Rabu, (5/10/2016).

Rabu, 05 Oktober 2016

Menpan-RB Asman Abnur Janji Urai Keruwetan Hubungan Pemko dan BP Batam

Rabu, 5 Oktober 2016 (Sumber: Batam Pos)

Wakil Ketua Komisi IX Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) Asman Abnur. foto:net 
Wakil Ketua Komisi IX Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) Asman Abnur. foto:net


batampos.co.id – Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB), Asman Abnur menaruh perhatian besar dalam upaya menyelesaikan dualisme kepemimpinan di Batam, yakni Badan Pengusaha (BP) Batam dan Pemerintah Kota (Pemko) Batam.

Tersedia 5.400 Lowongan Kerja di 2017, BP Batam Targetkan Investasi 736 Juta Dolar AS

Rabu, 5 Oktober 2016 (Sumber: Batam Pos)

Industri galangan kapal terus menggeliat di Batam. Foto: www.marcopoloshipyard.com
Industri galangan kapal terus menggeliat di Batam. Foto: www.marcopoloshipyard.com

batampos.co.id – Badan Pengusahaan (BP) Batam terus berupaya menarik investasi asing masuk ke Batam.

Tahun 2017 mendatang, BP Batam menargetkan realisasinya mencapai  736 juta dolar Amerika, dengan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) sebesar 265 juta dolar. Peningkatan penerimaan PNBP sebesar 25 persen.

KEK Batam Diharapkan Tingkatkan Nilai Jual Investasi

Rabu, 5 Oktober 2016 (Sumber: Antara Kepri)

Batam (Antara Kepri) - Anggota Komisi II Bidang Ekonomi dan Keuangan DPRD Kepulauan Riau Asmin Patros mengatakan status Kawasan Ekonomi Khusus Batam diharapkan mampu meningkatkan nilai jual investasi wilayah tersebut.
      
"Kawasan khusus seharusnya memberikan dampak positif bagi perekonomian daerah. Pemberian fasilitas khusus pada daerah-daerah tertentu di Indonesia adalah upaya percepatan pertumbuhan ekonomi," kata Asmin yang juga anggota Kadin Kepulauan Riau, di Batam, Senin.

Selasa, 04 Oktober 2016

BP Batam Bakal Ambil Alih Izin Reklamasi Pantai di Batam

Selasa, 4 Oktober 2016 (Sumber: Batam Pos)

Pantai Kampung Belian yang direklamasi. Foto: WB 
Pantai Kampung Belian yang direklamasi. Foto: WB


batampos.co.id -Izin reklamasi pantai selama ini masih dipegang oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), sesuai dengan Permen Kelautan dan Perikanan Nomor 17 Tahun 2013 tentang perizinan reklamasi di wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil.

Perizinan Lahan BP Batam Pakai Sistem Online

Selasa, 4 Oktober 2016 (Sumber: Batam Pos)

Warga sedang membuka website milik BP Batam yang dinamakan Batam Single Windows, Senin (3/10). Website ini soal info perizinan yang ada di batam ini. Foto. Dalil Harahap/Batam Pos
Warga sedang membuka website milik BP Batam yang dinamakan Batam Single Windows, Senin (3/10). Website ini soal info perizinan yang ada di batam ini. Foto. Dalil Harahap/Batam Pos

batampos.co.id – Terlepas dari masih banyaknya keluhan pengusaha, BP Batam ternyata sudah mulai mengujicobakan sistem online perizinan lahan sejak minggu lalu. Websitenya bisa dicek di laman www.bsw.go.id atau portal Batam Single Window yang dibuat oleh BP Batam.

Bandara Hang Nadim jadi Kawasan Aeropolis

Selasa, 4 Oktober 2016 (Sumber: Antara Kepri)

Batam (Antara Kepri) - Luas wilayah yang dimiliki Bandar Udara (Bandara) Internasional Hang Nadim Batam memungkinkan kawasan tersebut dikembangkan menjadi aeropolis sesuai dengan kenginan pemerintah pusat.

"Bandara Hang Nadim, sejak awal memang dirancang akan dilengkapi dengan berbagai fasilitas seperti lapangan golf, hotel, pusat rekreasi dan monorail sehingga menjadi kawasan aeropolis," kata General Manager Umum Bandara Internasional Hang Nadim Batam, Suwarso di Batam, Jumat.